Lirik Lagu Rohani "Tuhan Mulialah NamaMu - Maria Shandi" dengan Chord Lengkap Keyboard Mudah - SibatakJalanJalan
Chord Tuhan Mulialah NamaMu (Maria Shandi)
Bait :
Bb Dm D# Bb/D
Tuhan Mulialah Nama-Mu Di Bumi Ini
Cm D#/Bb F/A
Nama-Mu Diagungkan Di Bumi
D# Bb/D Cm F Bb
Kemuliaan-Mu Di Surga Mengata – si Bintang
Cm F Bb
Betapa Mulia Nama-Mu Tuhan
Reff:
Gm Dm
Bila Kupandang Ke Langit
Gm Dm
Bulan Dan S’gala Bintang
D# F Bb
Ku Heran Kau Memperhatikanku
Gm Dm Gm Dm
Kau Pilih Dan Kasihiku, Memahkotaiku
Cm C F
S’bab Itu Kupuji Kau S’lamanya