Sejarah PO Bus Lorena

Sejarah PO Bus Lorena


PO bus Lorena didirikan oleh GT Soerbakti pada tahun 1970 dengan nama CV Lorena.

Diawal pendirianya, CV Lorena hanya memiliki 2 armada bus saja dengan rute bus di jarak pendek yaitu Bogor - Jakarta Pulang Pergi. 

Trayek jarak jauh mulai dibuka oleh PO Lorena pada tahun 1984, dengan dimulai rute dari Jakarta - Surabaya Pulang Pergi. Kemudian hal ini diikuti dengan kota-kota lainya di Pulau Jawa, Madura, Bali dan Sumatera.

sejarah bus lorena

Bagaimana cara memesan tiket bus LORENA?

Teman-teman sibatakjalanjalan dapat pergi ke konter tiket LORENA di terminal bus terdekat atau mengunjungi situs web resmi LORENA untuk memesan tiket. Solusi pemesanan tiket bus yang lebih mudah lagi ditawarkan oleh redBus Indonesia. Situs webnya yang mudah digunakan menawarkan cara lebih sederhana untuk memesan tiket bus Anda secara online.


Berapa harga tiket bus LORENA?

Harga tiket bus bervariasi, tergantung dari titik keberangkatan dan kedatangan. 


Berapa jumlah bus Lorena?

Saat ini LORENA-KARINA telah memiliki lebih dari 500 unit bus yang keseluruhannya menggunakan produk Mercedes Benz guna melayani lebih dari 60 Kota di Indonesia.
Next Post Previous Post
No Comment
Add Comment
comment url